Bpk Dr. Dedy Rahman Wijaya, S.T., M.T. sebagai Ketua Kelompok Keahlian Applied Information Systems yang mempunyai beragam pengalaman dalam mempublikasikan penelitian baik melalui konferensi internasional dan jurnal internasional bereputasi kali ini membagikan tips dan trik untuk bagaimana mempublikasikan data dari suatu tahapan penelitian menjadi data artikel pada penerbit bereputasi.
Acara ini diadakan pada hari Jumat, 8 Januari 2020 pukul 08:30 s/d selesai dan dipandu oleh Ibu Suryatiningsih, S.T., M.T., OCA sebagai moderator.
Summarize this content to 100 words [matched_content]
source