Pendidikan lanjut anggota muda ASTACALA Gunung Hutan angkatan Riuh Rembulan (RR), telah selesai melakukan pendidikan lanjut Navigasi Darat pada tanggal 23 Mei – 25 Mei 2024 yang berlokasi di Ciwidey, Kab. Bandung, Jawa Barat dengan mempraktekan materi Gunung Hutan yaitu Manajemen perjalanan, Pembuatan bivak berbahan alam, penerapan ilmu pembuatan api, serta penerapan ilmu tidur kalong. Nantikan kelanjutan perjalanannya…..
#mapalatelkomuniversity #mapalaindonesia #astacala #telkomuniversity #telkom #telyu










