Workshop bertajuk “Accelerating Growth of Nation With Research And Competition” yang bertujuan untuk membahas pentingnya kolaborasi antara dosen dan mahasiswa dalam mengembangkan riset yang berkualitas serta peran kompetisi lomba mahasiswa sebagai sarana untuk memacu semangat berprestasi di kalangan akademisi. Diharapkan acara ini dapat menjadi wadah berbagi pengetahuan, inspirasi, serta mendorong kerjasama yang lebih sinergis dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan tinggi.
Summarize this content to 100 words [matched_content]
source