HEI TelUtizen!
Murahartawaty, S.T., M.T., Ph.D. meraih Gelar Doktor di Universiti Tun Hussein Onn Malaysia pada Bidang Studi Data Science. Dengan judul disertasi “A Framework For Product Features Prioritization By Integrating Sentiment Analysis With The Kano-IPA Model.” Melalui disertasi ini, Ibu Murahartawaty berharap dapat mengembangkan kerangka kerja yang mampu menganalisis kebutuhan pelanggan melalui ulasan online dan memprioritaskan fitur-fitur penting untuk meningkatkan kualitas produk dengan mengintegrasikan analisis sentimen menggunakan model Kano-IPA.
#TelkomUniversity #KampusSwastaTerbaik #CreatingTheFuture #ContributeToTheWorld #EntrepreneurialUniversity #SustainabilityUniversity






